Jadi Incaran Saat Kondangan, Ini Lho Sejarah Unik Sate yang Belum Diketahui Banyak Orang

Jadi Incaran Saat Kondangan, Ini Lho Sejarah Unik Sate yang Belum Diketahui Banyak Orang

Ilustrasi sate-Unsplash/ eprayatama-Unsplash/ eprayatama

Saat sedang dalam perjalanan pulang, beliau melihat tukang sate

Beliau lalu memanggilnya dan memesan satenya dengan mengatakan, “Sate ayam lima puluh tusuk!”. 

Rupanya saat itu Presiden Soekarno baru saja diangkat sebagai petinggi negara. 

BACA JUGA:Piala Dunia 2022 Dimulai, Harga Makanan Mahal Jadi Sorotan, Kok Bentuknya Gitu?

BACA JUGA:5 Makanan Diet yang Murah dan Sehat, Cocok Untuk Jangka Panjang

Konon, itulah perintah pertama beliau sebagai petinggi negara. 

Menurut Presiden Soekarno, momen makan sate itulah yang menjadi perayaan pengangkatan dirinya sebagai petinggi negara.

Kisah ini tertuang dalam buku biografinya, Bung Karno: Penyambung Lidah Rakyat Indonesia.

Nah, itu dia sejarah unik tentang asal muasal sate yang kini jadi hidangan favorit banyak orang.

Kalau kamu, paling suka sate apa, nih?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: