Tembakan Warnai Keberangkataan Enembe ke Jakarta

Tembakan Warnai Keberangkataan Enembe ke Jakarta

Tembakan warnai keberangkatan Enembe ke Jakarta setelah dilakukan penangkapan oleh KPK. -Tangkapan layar video twitter @Dihandri1-

BACA JUGA:Hakim Geregetan Keterangan Ferdy Sambo Soal Pemerkosaan Putri Candrawathi

BACA JUGA:Proporsional Tertutup Hanya Didukung PDI P, Analis Politik: Dianggap Tidak Demokratis Karena Tidak Melibatkan Rakyat

Sebelumnya Gubernur Papua, Lukas Enembe diterbangkan ke Jakarta oleh pihak Komisi KPK untuk menjalani pemeriksaan lebih lanjut.

Kombes Ignatius Benny Ady Prabowo selaku Kabid Humas Polda Papua mejelaskan jika KPK dan pihaknya telah melakukan penangkapan terhadap Enembe.

Penangkapan Enembe merupakan upaya hukum yang dilakukan oleh KPK terkait dengan keterlibatan Enembe dalam kasus gratifikasi penggunaan uang APBD Papua.

Setelah dilakukan penangkapan, Enembe dibawa ke Mako Brimob Kota Raja dan di bawa ke Jakarta.

BACA JUGA:Proporsional Tertutup Hanya Didukung PDI P, Analis Politik: Dianggap Tidak Demokratis Karena Tidak Melibatkan Rakyat

BACA JUGA:Datangi Mahkamah Konstitusi, PSI Ajukan Diri Sebagai Pihak Terkait Uji Materi UUD Pemilu

"Saat ini saya masih mengumpulkan data serta informasi terkait dengan penangkapan Enembe," tandasnya.

Sebelum melakukan penangkapan Enembe, pihak KPK telah kembali memanggil beberapa saksi yang diduga terlibat dalam kasus korupsi suap dan gratifikasi Enembe.

Kepala Bagian Pemberitaan KPK, Ali Fikri mengatakan pihaknya memanggil tiga saksi ke Gedung Merah Putih KPK pada 12 Desember lalu.

Sebelum dilakukan penangkapan, pihak KPK juga telah melayangkan sejumlah surat pemamnggilan, namun pihak Enembe mengungkapkan jika dirinya dalam kondisi sakit.

Bahkan KPK juga telah mengirim penyidik dan dokter untuk memantau kesehatan Enembe ke Papua.

Tak hanya itu, KPK juga telah memberikan izin agar Enembe dapat menjalani pengobatan di luar negeri.

Akhirnya pada 10 Januari pihak KPK serta Polri melakukan penangkapan Enembe dan rencannanya langsung di bawa ke Gedung Merah Putih KPK di Jakarta.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads