Viral! Pelajar SMP Jadi Buruh Pabrik Batu Bata Demi Lunasi Biaya Study Tour
Ilustrasi anak sekolah-Freepik-
JAKARTA, DISWAY.ID-- Video seorang pelajar siswa SMP dari Kabupaten Pringsewu, Lampung, viral di media sosial lantaran mengeluarkan jerih payah keringat sendiri untuk bisa membayar biaya Study Tour di sekolah.
Video tersebut diunggah langsung oleh guru siswa tersebut di akun Tiktok @perilalaaa yang berdurasi 20 detik.
BACA JUGA:Kenalin Nih Claudia, Pacar Pemain Baru Arsenal yang Dinobatkan Sebagai Ratu 'Goyang Ngebor'
BACA JUGA:Heboh Bayi 7 Bulan Diberi Kopi Sachet oleh Ibu Kandung, Ini 5 Dampak Buruknya!
Terlihat dalam video yang dibagikan tersebut, seorang siswa SMP laki-laki di salah satu ruangan guru disekolah, ia tampak mengeluarkan uang dan menghitungnya kemudian di kasihkan ke gurunya.
Siswa laki-laki tersebut yang mengenakan pakaian sekolah terlihat tersenyum dan gembira setelah melunasi biaya Study Tour yang akan diikutinya.
Dalam keterangan yang ada di video tersebut menjelaskan;
BACA JUGA:Moms, Inilah Alasan Mengapa Wanita Hamil Dilarang Makan Cokelat Berlebihan
BACA JUGA:Bikin SIM C1 Harus Punya SIM C Selama Setahun, Korlantas Polri Jelaskan Persyaratannya
"Ya Allah di ruang guru tadi nangis dan terharu dengar siswa ini cerita saking penginnya ikut study tour, dengan biaya yang nggak ada, dia nyicil dan uangnya receh-recehan puluhan ribu.” tulis dalam keterangan pada postingan video tersebut.
Setelah ditanya-tanya oleh guru ternyata duia kerja buruh buat batu bata dan uangnya dikumpulin buat bayar study tour," sambungnya.
Video dan keterangan tersebut lantas membuat warganet ikut terharu.
BACA JUGA:Viral! Lisa Blackpink Foto Bareng Neymar Jr, Auto Trending Satu Twitter
BACA JUGA:Geger! Billy Syahputra Minta Restu Orangtua Demi Persunting Ayu Ting-ting: 'Janda Anak Satu Lho'
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: