Bedah Fitur Yamaha Xmax Connected: Begini Cara Gunakan Sistem Navigasinya

Bedah Fitur Yamaha Xmax Connected: Begini Cara Gunakan Sistem Navigasinya

Sistem Navigasi di Yamaha Xmax Connected-M. Ichsan-

1. Download aplikasi Garmin Street Cross pada smartphone.

2. Buat akun baru pada aplikasi tersebut.

3. Hubungkan (pairing) aplikasi dengan motor menggunakan Bluetooth.

a. Hidupkan Bluetooth pada smartphone

BACA JUGA:Perusahaan Tak Langsung Melapor, Polisi Selidiki Ledakan Sumur Minyak Tewaskan Pekerja

BACA JUGA:Intip 10 Contoh Soal Tes Wawancara Panwaslu PKD Pemilu 2024, Lengkap dengan Bocoran Jawaban

b. Hidupkan Bluetooth pada motor dengan cara : Nyalakan kontak motor, pilih menu setting pada TFT Infotainment display, pilih Connection, pilih Bluetooth, dan pilih Discovery Mode.

c. Lakukan pairing antara motor dengan smartphone.

4. Setelah terhubung, download peta (maps) untuk wilayah Southern Asia pada aplikasi. 

Setelah peta didownload, pengguna sudah bisa mencari titik lokasi yang diinginkan dan akan tampil di layar TFT pada XMAX Connected.

TFT Infotainment

Selain fungsi navigasi, generasi terbaru XMAX juga dilengkapi dengan sistem TFT Infotainment Display berukuran 4.2-inch & Full LCD Speedometer 3.2-inch yang bersifat informatif serta atraktif. 

BACA JUGA:Diduga Anggota Kepolisian Tewas Berlumuran Darah di Kantor Perwakilan Polres Kepulauan Seribu

BACA JUGA:Riders Sheila on 7 Bikin Senyum Promotor, Kesederhanaannya Gak Bikin Repot!

Melalui fitur ini, pengguna dapat mengakses berbagai informasi dan hiburan melalui tombol pengaturan yang terletak di stang kemudi bagian kiri. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: