Ini Alasan Ammar Zoni Konsumsi Sabu, Elza Syarief: 'Bukan Berarti Dia Berubah jadi Pengedar!'
Artis Ammar Zoni ketika diamankan di sebuah apartemen di kawasan Tangerang Selatan disebut tengah sendiri.---PMJ NEWS
Akan tetapi Aditya Zoni meminta agar publik tidak terus menerus menghujat Ammar Zoni atas tindakannya.
Ia pun meminta semua orang bisa mendukung Ammar Zoni agar bisa segera sembuh sehingga dapat menjauhi obat-obatan terlarang.
"Ini lah hidup, jadi harus didukung, jangan komentar aneh-aneh," tukas Aditya.
Secepatnya, Aditya Zoni meyakini bahwa kakaknya bisa terlepas dari kecanduan narkoba.
BACA JUGA:Polisi Telusuri Sosok 'Bang', Pemasok Sabu ke Ammar Zoni
Maka dari itu Aditya setuju pada akhirnya Ammar Zoni dijatuhi hukuman rehabilitasi saja.
"Bang Ammar ini korban, jadi sama-sama support Bang Ammar. Keinginan kami adalah abang bisa direhabilitasi, agar Bang Ammar sembuh," tutur Aditya Zoni.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: