Ini Jawaban Cara Menghitung atau Mengukur Volume Air dalam Kolam Ikan

Ini Jawaban Cara Menghitung atau Mengukur Volume Air dalam Kolam Ikan

Cara mengukur atau menghitung volume air dalam kolam ikan-Foto/Unsplash/Jerry Wang-

Tentukan panjang (pa), lebar (la) dan tinggi (ta) air yang akan digunakan kolam bentuk prisma segi empat.

Contoh:

Panjang isi (air) kolam (pa) = 50 cm

Lebar isi (air) kolam (la) = 30 cm

Tinggi isi (air) kolam (ta) = 30 cm

Volume

Volume isi (air) kolam = pa x la x ta, jadi

Volume isi (air) kolam = 50 cm x 30 cm x 20 cm

Volume isi (air) kolam = 30000 cm3

Volume isi (air) kolam = 30000 cm / 1000 = 30 dm3 = 30 liter

BACA JUGA:Cerita David Ozora Sempat Didatangi Gus Dur Saat Koma

BACA JUGA:Makna Nuzulul Quran Diungkap Quraish Shihab: Sebenarnya Dinampakkan, Bukan Diturunkan!

Demikian informasi mengenai cara menghitung atau mengukur volume air, sebagaimana dicontohkan di atas. Semoga bermanfaat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait