Pelaku Penempel Stiker QRIS Palsu di Masjid Telah Terindifikasi, Polisi: Jakarta Selatan dan Jakarta Utara Orangnya Sama
Pelaku penempel stiker QRIS palsu telah terindifikasi dan pihak Polisi mengatakan jika pelakuknya sama. -bca-
BACA JUGA:Prabowo Subianto Bidik PDI Perjuangan, Komunikasi Politik Demi Pemilu 2024
BACA JUGA:Ini 10 Tanda-tanda Kiamat yang Sudah Terjadi
Pada kesempatan yang sama, Iptu Galih juga menyampaikan akan memberi imbauan kepada pengelola masjid yang ada di Tangsel.
Polisi akan meminta pengelola waspada dan selalu mengecek keaslian stiker QRIS.
"Akan dihimbau ke DKM masjid-masjid di wilkum (wilayah hukum) Polres Tangsel oleh Bhabinkamtibmas, agar DKM masjid waspada mengecek keaslian stiker QRIS-nya," tukasnya.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: