Biodata Member XODIAC, Ada Zayyan dari Indonesia!
Biodata member XODIAC, ada Zayyan dari Indonesia-Instagram/ @xodiacofficial-Instagram/ @xodiacofficial
JAKARTA, DISWAY.ID - XODIAC merupakan grup K-Pop terbaru yang berada di bawah asuhan One Cool Jacso.
Debut pada 25 April lalu, XODIAC cukup mencuri atensi publik.
Terutama bagi kalangan K-Popers Indonesia.
Bukan tanpa alasan, hal tersebut lantaran salah satu member boyband satu ini berasal dari Indonesia.
Setelah Dita Karang Secret Number, kini ada Zayyan yang debut menjadi idol K-Pop dari Indonesia, bersama XODIAC.
Selain Zayyan, ada 8 member lainnya yang juga gak kalah curi perhatian.
Langsung saja nih, simak biodata member XODIAC yang paling dinantikan oleh para penggemar berikut ini.
Check this out!
BACA JUGA:Link Nonton dan Sinopsis Drama Korea The Good Bad Mother, Dibintangi Lee Do Hyun
BACA JUGA:Profil Member Omega X, Boyband Korea yang Viral Gegara Kasus Penganiayaan dan Pelecehan Oleh Agensi
1. Lex
Nama lengkap: Zo Doohyun (조두현)
Nama panggung: Lex (렉스)
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: