CEK FAKTA: Pulau Jawa Bakal Pecah Jadi 15 Provinsi, Tambahan Jawa Selatan dan Utara, Wilayah Cakupannya Mana Saja?
Jumlah Provinsi di Pulau Jawa diwacanakan bakal bertambah 9 wilayah-ilustrasi-Berbagai sumber
JAKARTA, DISWAY.ID - Jumlah Provinsi di Indonesia yang kini berjumlah 34 disebut-sebut akan bertambah seiring dengan adanya usulan 30 Daerah Otonomi Baru (DOB) khusus untuk Provinsi, 9 diantaranya berada di Pulau Jawa.
Untuk di Pulau Jawa sendiri kini terdapat 6 Provinsi yakni Provinsi Banten, Provinsi DKI Jakarta, Provinsi Jawa Barat, Provinsi Jawa Tengah, Provinsi DI Yogyakarta dan Provinsi Jawa Timur.
Dengan wacana pemekaran 9 Provinsi baru, maka nantinya jumlah Provinsi di Pulau Jawa bakal menjadi 15 Provinsi.
BACA JUGA:Bibir Bengkak
Dilansir akun Youtube @data, Kamis 18 Mei 2023 berikut daftar 9 usulan dan wacana pemekaran Provinsi baru di Pulau Jawa:
1. Provinsi Tangerang Raya
Wilayah Tangerang yang kini masuk dalam Provinsi Banten diwacanakan bakal dimekarkan menjadi Provinsi Tangerang Raya.
Wilayah Cakupan:
- Kabupaten Tangerang
- Kota Tangerang
- Kota Tangerang Tengah
- Kota Tangerang Selatan
- Kabupaten Tangerang Utara.
Ibu kota Provinsi: Kota Tangerang
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: