Update! Harga BBM Terbaru Ada yang Turun di Seluruh SPBU Hari Ini, Transaksi Pertalite-Solar di DKI Jakarta Belum Wajib QR Code
Pertalite akan dihapus Pertamina dari pasaran. Gantinya akan hadir Pertamax Green 92-Foto/Pixabay/Engin_Akyurt-
Selain itu, Irto juga membeberkan, data pengguna MyPertamina yang sudah melakukan registrasi mencapai 6,8 juta kendaraan.
"Kendaraan yang didaftarkan saat ini sudah lebih dari 6.8 juta kendaraan," imbuhnya.
BACA JUGA:Hari Ini, Penyidik Periksa Nindy Ayunda Terkait Persembunyian Dito Mahendra
Syarat-syarat Pendaftaran MyPertamina
Seperti dijelaskan Pertamina, pemilik kendaraan kini diarahkan agar bisa melakukan transaksi BBM subsidi secara terdata.
Kendaraan yang sudah terdata di MyPertamina secara otomatis akan mendapatkan jatah konsumsi BBM subsidi lebih dari 20 liter per hari.
Ada syarat-syarat yang perlu dipenuhi calon pendaftar MyPertamina agar bisa lolos dan mendapat QR Code.
Di antaranya:
- KTP
- STNK
- Foto kendaraan, pastikan posisi kendaraan serong sehingga 4 roda terlihat
- Dokumen pendukung lainnya
BACA JUGA:Gempa Bumi Kembali Guncang Maluku Barat Daya, Kekuatannya Sedikit Lebih Kecil dari Sebelumnya
Langkah-langkah Daftar MyPertamina
Seperti disinggung tadi, pendaftaran MyPertamina dapat dilakukan di posko Subsidi Tepat untuk registrasi BBM subsidi.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: