Panji Gumilang Sebut Penggalangan Dana dari Kotak Amal Memalukan: Masjid Kok Dorong-dorong Kotak, Pemalas!
Pemimpin Pondok Pesantren Al-Zaytun, Panji Gumilang -Youtube-
BACA JUGA:Panji Gumilang Bantah Ponpes Al Zaytun Terafiliasi NII: Jangan Ngomong Salah, Dia Ingin Menuduh!
Ken Setiawan menjelaskan, untuk Desa maju menyasar orang-orang yang tinggal di daerah Jakarta Selatan yang datang dari kalangan mahasiswa hingga para artis.
"Kalau desa maju itu wilayah Jakarta terutama Jakarta Selatan yang dihuni oleh banyak kalangan mahasiswa, dulu ada kalangan artis juga banyak ke situ," ungkapnya.
Sedangkan, untuk desa tertinggal orang-orang yang tinggal di Jakarta Timur, Bekasi dan Cikarang.
BACA JUGA:Tanggapan Polri Soal Sanksi Pidana dan LP Terkait Panji Gumilang
Orang-orang tersebut hadir dari kalangan pembantu rumah tangga, karyawan, kuli bangunan hingga perantau.
"Kalau desa tertinggal itu pinggiran-pinggiran Jakarta, Jakarta Timur, Bekasi, Cikarang yang dihuni oleh kayak pembantu rumah tangga, karyawan kuli bangunan," pungkasnya.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: