3 Pabrik Pembuang Limbah Cemari Kali Bekasi Diungkap DLH Bekasi

3 Pabrik Pembuang Limbah Cemari Kali Bekasi Diungkap DLH Bekasi

Perumda Tirta Patriot yang merupakan pemasok air bersih untuk sebagain besar masyarakat Bekasi ini mengungkapkan bahwa akibat gangguan air baku membuat distribusi air bersih terkendala dan stop produksi.-tangkapan layar video twitter @txtdrbekasi-

Salah satu postingan di twitter mengungkapkan bahwa tercemarnya Kali Bekasi dari limbah perusahaan yang berasal dari sungai Cileungsi, Kabupaten Bogor.

“Distribusi air PAM kepada warga Bekasi tersendat selama beberapa hari karena kali bekasi tercemar yang membuat kali tersebut berbusa, hitam, dan bau,” tulis akun @TMIhariini.

BACA JUGA:Terbongkar! Kontroversi Miss Universe Indonesia 2023: Muncul Dugaan Suap Rp5 Miliar hingga Pelanggaran Kriteria Peserta!

BACA JUGA:Koalisi Partai Elite Komplit, Ahmad Sahroni: Awas Jangan Buat Kerusuhan, Tetap Humble

“Tercemarnya kali tersebut setelah ditelurusi karena limbah perusahaan yang berasal dari sungai Cileungsi, Kabupaten Bogor,” tambahnya.

Selain itu akun tersebut juga menuliskan tanggapan dari Rizky Sabillah yang merupakan Asisten Manajer Humas Perumda Tirta Patriot.

"Yang terdampak seluruh wilayah pelayanan, seperti Bekasi Utara, Bekasi Barat, Medan Satria itu semua wilayah pelayanan kami terdampak, karena air baku kami yang ada kendala," terangnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: