Cara Mengajukan KUR BRI Via Online dan Offline Terbaru 2023, Yuk Majukan Usahamu Sekarang Juga

Cara Mengajukan KUR BRI Via Online dan Offline Terbaru 2023, Yuk Majukan Usahamu Sekarang Juga

Cara Ajukan KUR BRI 2023 Via Online Maupun Offline-@bri_banjarmasin_ayani/-Instagram

- Selanjutnya, isi data usaha Anda secara lengkap.

- Unggah dokumen pendukung yang dibutuhkan.

BACA JUGA:KUR BRI, Solusi Modal Usaha UMKM, Cukup Modal Internet Bisa Cair Hingga Rp 500 Juta

- Klik "Selanjutnya" untuk melanjutkan ke halaman pengajuan pinjaman.

- Isi data pengajuan seperti nominal pengajuan dan tenor.

- Pilih "Hitung Angsuran" untuk melihat estimasi angsuran pembayaran.

- Terakhir, klik "Ajukan Pinjaman".

- Setelah itu, informasi mengenai apakah pinjaman disetujui atau tidak akan ditampilkan. Jika disetujui, Anda dapat datang langsung ke kantor cabang BRI terdekat untuk tahap penandatanganan berkas.

BACA JUGA:KUR BRI 2023: UMKM Jenis Ini Bisa Dimudahkan Tembus Pinjaman, Ada Syarat Minimalnya

2. Cara Mengajukan KUR BRI 2023 Secara Offline:

- Persiapkan dokumen persyaratan, seperti KTP, KK, akta nikah, NIB, atau surat keterangan usaha dari kelurahan, RT, dan RW, serta NPWP.

- Selanjutnya, datangi kantor cabang BRI terdekat.

- Ambil nomor antrian dan tunggu hingga nomor Anda dipanggil.

- Sampaikan maksud Anda untuk mengajukan KUR BRI kepada pihak customer service Bank BRI.

- Ikuti prosedur pengajuan KUR BRI 2023 sesuai dengan petunjuk yang diberikan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait