Mau Kuliah S2 di Universitas Terbuka ? Cek Biaya, Cara Daftar dan Jadwal Pendaftaran Program Magister UT di Sini

Mau Kuliah S2 di Universitas Terbuka ? Cek Biaya, Cara Daftar dan Jadwal Pendaftaran Program Magister UT di Sini

Pusat Bisnis UT Jl. Cabe Raya, Pondok Cabe, Pamulang, Tangerang Selatan,-Universitas Terbuka-

- Registrasi Ulang Mata Kuliah Rp 1.000.000/mata kuliah Tutorial dan Ujian Akhir Semester

- Layanan Administrasi Lewat Masa Studi Rp 1.000.000/semester  

- Wisuda/Upacara Penyerahan Ijazah (UPI) Rp 1.000.000

Adapun cara mendaftar Kuliah S2 di UT atau Universitas Terbuka sebagai berikut;

Calon mahasiswa bisa mengakses website pendaftaran dengan alamat https://sia.ut.ac.id/

Setelah itu, mendaftar dengan mengklik Pendaftaran Calon Mahasiswa yang akan menyajikan laman formulir biodata kemudian, pilih pada kolom paling atas 'Magister'.

Pendaftar akan diarahkan membuat akun mahasiswa baru dengan mengisi formulir yang disediakan. 

Jika mengalami kesulitan atau kendala, UT menyediakan layanan komunikasi di laman Instagram @univterbuka atau kantor cabang UT terdekat. 

UT melakukan pendaftaran secara online untuk Kuliah S2 dengan jadwal ; 

Pembukaan pendaftaran : 30 Agustus 2023 - 1 November 2023

Pembayaran admisi : 31 Agustus 2023 - 06 November 2023

Tes Masuk : 25-26 November 2023

Pengumuman hasil tes masuk : 3 Januari 2024

 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads