Gerhana Bulan Sebagian Terjadi 29 Oktober 2023, Sejumlah Daerah Ini Dapat Melihat

Gerhana Bulan Sebagian Terjadi 29 Oktober 2023, Sejumlah Daerah Ini Dapat Melihat

Gerhana Bulan Sebagian terjadi saat posisi Bulan-Matahari-Bumi sejajar.-BMKG-

GBS pada 29 Oktober atau bertepatan dengan 14 Rabiulakhir 1445 H tersebut, Direktur Jenderal (Dirjen) Bimbingan Masyarakat Islam (Bimas Islam) Kementerian Agama Kamaruddin Amin mengajak umat Islam untuk melaksanakan Salat Gerhana Bulan atau Salat Khusuf.

BACA JUGA:Begini Gibran Sapa Ketua Umum PSI, Senyuman dan Sayangnya Bikin Bergemuruh

"Insyaallah pada Minggu, 29 Oktober 2023 di sebagian wilayah Indonesia akan mengalami gerhana bulan," kata Kamaruddin Amin di Jakarta.

"Karenanya, kami mengajak umat Islam yang mengalami gerhana bulan sebagian untuk melakukan Salat Sunah Khusuf sesuai tuntunan syariah," imbuhnya.

Kamaruddin juga menjelaskan, selama terjadi peristiwa GBS, umat muslim disunahkan untuk melakukan beberapa amalan.

"Dianjurkan untuk bertakbir terlebih dahulu, memperbanyak zikir, istighfar, sedekah, dan amal-amal kebajikan lainnya," kata Kamaruddin.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads