Stanford Tidak Bangun Kampus di IKN, Kepala Otorita: Pusat Riset
Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) Bambang Susantono meluruskan soal wacana Stanford akan membangun kampus di IKN.-ikn-
BACA JUGA:Waduh! FFF Larang Pemain Muslim Buka Puasa di Lapangan Selama Bulan Ramadan
Sejauh ini dalam mempersiapkan ASN, Abdullah Azwar Anas selaku Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) mengungkapkan bahwa pemindahan ASN ke IKN dilakukan secara bertahap sesuai dengan ketersediaan hunian.
Tidak hanya itu, nantinya ASN yang pindah ke IKN akan bekerja secara sharing office yang bertujuan untuk mengoptimalkan penyelenggaraan pemerintahan di IKN.
Anas Menyebutkan bahwa untuk sementara ini bersifat dinamis, tetapi dengan satu pola rujukan utama yaitu pemindahan ASN ini orientasinya adalah agar penyelenggaraan pemerintahan di IKN bisa optimal dan efektif, dengan paradima kerja yang baru dan berbasis digital.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: