15 Kata-kata Mutiara Gus Baha yang Bisa Sejukan Hati dan Pikiran, Penuh Hikmah Kehidupan

15 Kata-kata Mutiara Gus Baha yang Bisa Sejukan Hati dan Pikiran, Penuh Hikmah Kehidupan

20 Kata-kata Mutiara Gus Baha yang Sejukan Hati dan Pikiran, Penuh Hikmah Kehidupan-@pojokpesantren_-Instagram

JAKARTA, DISWAY.ID - Ulama asal Rembang, K.H. Ahmad Bahauddin Nursalim atau Gus Baha sangat memiliki kekuatan dalam berbicara untuk menyejukkan hati dan pikiran.

Ada banyak kata-kata mutiara yang disampaikan Gus Baha yang tidak hanya memberikan inspirasi, tetapi juga membawa kedamaian serta ketenangan di dalam jiwa.

Saat berdakwah, Gus Baha selalu memberikan pesan-pesan yang penuh makna dan menginspirasi.

Dengan gaya bahasa yang sederhana namun mendalam, Gus Baha mampu menyentuh hati orang-orang yang mendengarkannya.

BACA JUGA:Apa Bedanya Silaturahim dan Silaturahmi? Gus Baha: Bahasa Arab Beda dengan Jawa...

Melalui kata-kata bijaknya, Gus Baha mengajarkan nilai-nilai kehidupan yang sejati dan membimbing umat untuk menjalani hidup dengan penuh kesadaran dan keimanan.

Pesan-pesan yang disampaikan Gus Baha selalu menggugah hati dan menyentuh jiwa, membuat orang-orang merenung dan bersyukur akan karunia Tuhan.

Dalam setiap dakwahnya, Gus Baha senantiasa mengedepankan keikhlasan dan kerendahan hati.

Bahkan Gus Baha tidak pernah mencari popularitas atau materi, namun lebih memilih untuk menyebarkan kebaikan dan kebenaran kepada sesama umat.

BACA JUGA:Pesan Gus Baha Dalam Memaknai Halal Bihalal Lebaran, Kunci Menuju Surga Allah SWT: 'Berawal dari Saling Memaafkan'

Ketulusan niat dan keikhlasan beliau dalam berdakwah selalu terpancar melalui kata-kata bijaknya yang sarat makna.

Kemampuan Gus Baha dalam menyampaikan pesan-pesan dakwah dengan bahasa yang mudah dipahami namun memiliki kedalaman makna, memberikan warna tersendiri dalam dunia dakwah.

Kata-kata bijak yang diucapkan beliau mampu memotivasi dan memberikan semangat kepada para pendengarnya untuk terus berjalan di jalan yang benar dan lurus.


Gus Baha-Menjelaskan tentang hukum salat sunah berjamaah-NU Online

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads