PABSI Siapkan Kebutuhan Atlet Untuk Olimpiade Paris 2024

PABSI Siapkan Kebutuhan Atlet Untuk Olimpiade Paris 2024

PABSI Siapkan Kebutuhan Atlet Untuk Olimpiade Paris 2024-dok PABSI-

Sedangkan bagi Rizky Juniansyah ini merupakan Olimpiade pertamanya. Rizky lolos ke Paris setelah menjadi juara pada ajang IWF World Cup di Thailand. Pada Olimpiade nanti, lawan terberatnya adalah lifter Cina, Shi Zhiyong.

"Lawan terberat dari Cina dia yang memegang rekor total angkatan baik snatch dan clean & jerk, dia yang pegang tapi saya yang pecahkan. Kini saya sudah siapkan strategi di Olimpiade dengan menambah porsi latihan dan juga jam tidur. Saya harus lebih baik dalam angkatan clean & jerk," papar Rizky.

Rencananya tim angkat besi akan berangkat ke Paris 21 Juli 2024. Mereka akan berlatih di Paris selama dua pekan, untuk kemudian masuk Athlete Village pada awal Agustus.

Di Olimpiade Paris 2024, Tim Indonesia didukung oleh beberapa sponsor, termasuk Aice yang juga merupakan Olympic Parter, Lavani Jewelry juga Li-Ning

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: