Jadwal Bioskop Trans TV Pekan Ini 25-30 Juni 2024, Banjir Film Action hingga Thriller

Jadwal Bioskop Trans TV Pekan Ini 25-30 Juni 2024, Banjir Film Action hingga Thriller

Jadwal Bioskop Trans TV hari ini Rabu, 9 Oktober 2024 yang menayangkan film Knight and Day dan The Humanity Bureau.--Unsplash

Namun, saat melakukan penggerebekan, John dan timnya menemukan sejumlah uang senilai 10 juta dolar dan memutuskan untuk mengambilnya secara ilegal.

Nasib tragis pun menimpa salah satu anggotanya yang bernama Smoke Jennings.

John Bersama anggota timnya masih selamat dan menyembunyikan uang tersebut di dalam selokan.

Saat akan mengambilnya, uang tersebut justru hilang dan menjadi awal dari masalah yang lebih rumit.

BACA JUGA:Jadwal Tayang Drama China The Legend of Heroes Episode 1-60 Sub Indo di WeTV, Bakal Ada Setiap Hari!

  • Mortdecai

Film Mortdecai mengisahkan tentang Lord Charlie Mortdecai yang merupakan seorang dealer seni, tetapi sebenarnya seorang penipu.

Pencurian lukisan karya Francisco Goya menjadi sasaran pencurian yang rumit usai seorang seniman terbunuh.

5. Sabtu, 29 Juni 2024

  • Spider-Man: Homecoming

Film Spider-Man: Homecoming mengisahkan tentang Peter Parker sejak Civil War turut membantu Tony Stark alias Iron Man.

BACA JUGA:Raditya Dika Lakukan Adegan Ranjang dengan Ariel Tatum di Film Terbaru Catatan Harian Menantu Sinting, Kapan Tayang?

Namun, itu belum berhasil meyakinkan Tony Stark bahwa Parker layak menjadi Avenger.

Kemudian, Parker diminta kembali melanjutkan kehidupan normal sebagai pelajar di Midtown School of Science and Technology.

Meski begitu, Parker diam-diam kerap berubah menjadi Spider-Man untuk melawan para kriminal di lingkungan sekitarnya.

  • Midnight in the Switchgrass

Film ini berkisah tentang dua agen FBI bertemu bertemu dengan Byron Crawford, polisi Florida yang sedang menyelidiki serangkaian pembunuhan.

BACA JUGA:Buruan! Inside Out 2 Sudah Tayang, Keseruan Riley Masuk Fase Remaja

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads