Jokowi Kukuhkan 76 Anggota Paskibraka untuk Upacara HUT RI di IKN
Para Anggota Paskibraka Pusat menjalani pelatihan di Cibubur, Jakarta Timur-Dok. BPIP-
Tidak hanya itu, Rima juga mengatakan saat ini mereka tengah menjalani latihan baris berbaris dan juga formasi.
“Sekarang mereka sudah masuk proses latihan baris-berbaris, sudah masuk pada formasi upacara. Mudah-mudahan ini bisa diselesaikan dalam minggu depan,” jelas Rima.
Setelah latihan baris-berbaris selesai, seluruh paskibraka yang terpilih akan berangkat ke IKN untuk menjalani berbagai gladi.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: