Khawatir Medali Emas Veddriq Leonardo dan Rizki Juniansyah Kena Bea Masuk, Prastowo Yustinus Bilang Begini

Besaran bonus yang bakal diterima Veddriq Leonardo dan Rizki Juniansyah usai meraih medali emas Olimpiade Paris 2024.---Istimewa
BACA JUGA:Demokrat Belum Kunjung Tentukan Calon Gubernur DKI Jakarta, Alasannya Diungkap AHY
"Selamat Veddriq dan Rizki! Luar biasa capaian di Paris. Emas yang begitu bermakna bagi Indonesia," terang Prastowo Yustinius, dikutip dari akun X pribadinya.
Selamat Veddriq dan Rizki! Luar biasa capaian di Paris. Emas yang begitu bermakna bagi Indonesia. Bea Cukai siap menyambut dengan penuh hormat, sukacita, dan tentunya dengan fasilitas negara: dijamin semua yang diraih bebas bea! Kami bangga! ???????????????????? https://t.co/ZLodnKqgRS — Prastowo Yustinus (@prastow) August 9, 2024
"Bea Cukai siap menyambut dengan penuh hormat, sukacita, dan tentunya dengan fasilitas negara: dijamin semua yang diraih bebas bea! Kami bangga!." tutupnya.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: