Jadwal Japan Open 2024 Hari Ini 21 Agustus, Jadi Debut Fikri/Daniel

Jadwal Japan Open 2024 Hari Ini 21 Agustus, Jadi Debut Fikri/Daniel

Jadwal Japan Open 2024 hari ini Rabu, 21 Agustus 2024.-PBSI-

Kemudian, di nomor ganda putra akan ada pertandingan Muhammad Shohibul Fikri/Daniel Marthin melawan wakil Taipei, Chiang Chien-Wei/Wu Hsuan-Yi.

Laga ini akan menjadi debut Fikri/Daniel menjadi pasangan yang baru dipadukan usai Olimpiade oleh pelatih pelatnas PBSI.

Aksi Fikri/Daniel ini berada di urutan ke-10 lapangan dua.

BACA JUGA:Jadwal dan Daftar Wakil Indonesia di Japan Open 2024, Debut bagi Fikri/Daniel dan Leo/Bagas

Dua wakil Indonesia ini diharapkan bisa menyusul empat wakil Indonesia yang sudah memastikan tiket babak 16 besar.

Jadwal Wakil Indonesia di Japan Open 2024 Hari Ini

Pertandingan wakil Indonesia akan dimulai di Yokohama Kanagawa pada pukul 07.00 WIB.

Dikutip dari Instagram PBSI, berikut jadwal dan drawing wakil Indonesia di Japan Open 2024 hari ini Rabu, 21 Agustus 2024.

  • Ester Nurumi Tri Wardoyo vs Pornpicha Choeikeewong (match 4)
  •  Muhammad Shohibul Fikri/Daniel Marthin vs Chiang Chien-Wei/Wu Hsuan-Yi (match 10)

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads