Strategi Bappenas Siapkan SDM Unggul Mendukung Transisi Energi Indonesia Emas 2045
Strategi Bappenas Siapkan SDM Unggul Mendukung Transisi Energi Indonesia Emas 2045-Disway/Sabrina Hutajulu-
Terakhir lanjut Nur ada aspek ekosistem yang merupakan aspek sangat penting.
"Jadi pemerintah itu menyiapkan ekosistem. Di sini ekosistemnya termasuk regulasi ya kebijakan itu harus ada.
"Kmudian bagaimana data-data itu harus bisa kita lihat, menjadi ukuran keberhasilan kita ke depan. Tentu saja ada infrastuktur, pendanaan, insetif juga perlu," tandas Nur.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: