Kenalan dengan Tri Adhianto, Calon Wali Kota Bekasi di Pilkada 2024

Kenalan dengan Tri Adhianto, Calon Wali Kota Bekasi di Pilkada 2024

Kenalan dengan Tri Adhianto, Calon Wali Kota Bekasi di Pilkada 2024-Istimewa-

BEKASI, DISWAY.ID-- Tri Adhianto telah resmi mendaftarkan diri sebagai calon Wali Kota Bekasi periode 2024-2029.

Pada Pilkada Kota Bekasi mendatang, Tri Adhianto akan didampingi oleh Abdul Harris Bobihoe yang dicalonkan sebagai calon wakil Wali Kota Bekasi.

BACA JUGA:Persyaratan Pindah TPS Pilkada 2024 Dibeberkan KPU Depok

BACA JUGA:Rano Karno Minta Tak Usah Pakai Istilah Asing Saat Debat Pilkada Jakarta

Pasangan Tri Adhianto dan Abdul Harris Bobihoe ini mendapat dukungan dari sepuluh partai politik, yakni PDI Perjuangan, kemudian Partai Gerindra, Partai PKB, Partai Demokrat, kemudian juga Partai Umat, Partai Gelora, Partai PKN, Partai Perindo, kemudian juga Partai PBB, Partai Buruh.

Untuk lebih mengenal Tri Adhianto, calon Wali Kota Bekasi, mari kita simak profil lengkapnya.

Nama lengkapnya adalah Tri Adhianto Tjahyono. Ia lahir di Jakarta pada tanggal 3 Januari 1970.

Tri Adhianto merupakan putra bungsu dari pasangan Bapak G. Soeprapto dan Ibu Endang Sri Guntur Hudiani.

BACA JUGA:Hasil Survei Paslon 03 Mulai Meningkat di Pilkada Jakarta 2024, Pramono Anung Beberkan Faktornya

BACA JUGA:Pramono Anung Bersyukur Survei Paslon Nomor Urut 03 di Pilkada Jakarta Meningkat

Pendidikan

- SDN Karet Kuningan 01 Pagi (1977 - 1983)

- SMPN 43 Jakarta (1983 – 1986)

- SMAN 3 Jakarta (1986 – 1989)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads