Gunung Marapi Erupsi Pagi Ini, Sembur Abu Vulkanik hingga 500 Meter

Gunung Marapi Erupsi Pagi Ini, Sembur Abu Vulkanik hingga 500 Meter

Gunung Marapi 3rupsi hari ini Kamis, 7 November 2024.--magma.esdm.go.id

Selain itu, bisa terjadi semakin intensif dengan jangkauan lontaran material letusan makin jauh.

BACA JUGA:6 Korban Meninggal Akibat Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki Ternyata Satu Keluarga, Terjebak Reruntuhan

Maka dari itu, PVMBG kembali mengingatkan kepada masyarakat yang masih tinggal di sekitar Gunung Marapi pada radius 4,5 kilometer untuk menjauh.

Sedangkan, bagi warga yang tinggal di aliran sungai diimbau untuk selalu waspada akan ancaman bahaya lahar yang sewaktu-waktu bisa terjadi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads