Transjakarta Tindak Tegas Sopirnya Usai Tabrak Mobil di Pasar Minggu lalu Kabur

Transjakarta Tindak Tegas Sopirnya Usai Tabrak Mobil di Pasar Minggu lalu Kabur

PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) menindak tegas sopirnya usai menabrak mobil di kawasan Pasar Minggu, Jakarta Selatan-Istimewa-

BACA JUGA:Transjakarta Luncurkan 200 Armada Bus Listrik untuk Mengurangi Polusi Udara di Jakarta

Dalam video yang diunggah, terlihat bus Transjakarta yang awalnya berada pada jarak cukup jauh tiba-tiba berjalan mundur hingga menabrak bagian depan mobil korban.

Usai menabrak, bus berwarna oranye itu langsung kabur tanpa meminta maaf kepada korban.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads