Siap-Siap Berburu Baju Baru! Event JakCloth Lebaran 2025 Bakal Hadir Kembali, Catat Lokasi dan Tanggalnya

Event JakCloth Lebaran 2025 Bakal Hadir Kembali-@jakcloth-Instagram
Akan ada nobar Timnas yang digelar selama 2 hari, yakni:
- Tanggal 20 Maret 2025 nobar pertandingan Timnas Indonesia vs Australia
- Tanggal 25 Maret 2025 nobar pertandingan Timnas Indonesia vs Bahrain
Selain itu, kamu bisa menjelajahi 20 tenant kuliner bukber festival lengkap kids playground gratis yang akan open gate pukul 13.00 WIB.
Nah, itu dia tanggal dan beberapa lokasi mengenai acara JakCloth Lebaran 2025.
Jangan sampai lupa, catat tanggal dan lokasinya agar bisa siap-siap berburu baju Lebaran terbaru!
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: