Canggih! J&T Cargo Manfaatkan AI untuk Rute Pengiriman, Bisa Dilacak Real Time

J&T Cargo, sebagai salah satu pemain utama di sektor ini, telah mengadopsi teknologi Artificial Intelligence (AI) dan pelacakan real-time untuk meningkatkan kecepatan serta keandalan pengiriman di seluruh Indonesia.--Istimewa
BACA JUGA:Pengiriman PMI ke Korsel Menurun Ketimbang Tahun Lalu, BP2MI Ungkap Penyebabnya
4. Layanan yang Lebih Fleksibel dan Disesuaikan dengan Kebutuhan Pelanggan
AI memungkinkan J&T Cargo menawarkan layanan yang lebih fleksibel, termasuk Full Truckload (FTL), Less Than Truckload (LTL), serta solusi Supply Chain Management (SCM).
Dengan fleksibilitas ini, J&T Cargo bisa melayani segmen B2B, B2C, dan C2C dengan lebih efisien.
5. Ekspansi Global dengan Dukungan Teknologi AI
Berkat inovasi ini, J&T Cargo terus berkembang tidak hanya di Indonesia, tetapi juga di Malaysia, Filipina, China, dan dalam waktu dekat akan berekspansi ke Meksiko, Vietnam, Timur Tengah, Eropa, dan Amerika.
Dengan integrasi teknologi AI, pengiriman internasional bisa dilakukan dengan lebih cepat, aman, dan terjangkau.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: