UTBK 2025 Alami Perubahan Jadwal, Cek Detailnya Sesuai Wilayah Kamu
Panitia Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2025 melakukan penyesuaian jadwal Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) 2025 di beberapa wilayah.--Tangkapan Layar
12.30-12.35: Peserta masuk ruang ujian
12.35-12.55: Pemeriksaan identitas/dokumen
12.55-13.00: Latihan
13.00-14.30: Tes Potensi Skolastik (TPS)
14.30- 16.15: Literasi dalam Bahasa Indonesia, Literasi dalam Bahasa Inggris, dan Penalaran Matematika
Lokasi Sumatra selain Lampung (WIB)
13.00 - 13.05: Peserta masuk ruang ujian
13.05-13.25: Pemeriksaan identitas dan dokumen
13.25-13.30: Latihan
13.30-15.00: Tes Potensi Skolastik (TPS)
15.00- 16.45: Literasi dalam Bahasa Indonesia, Literasi dalam Bahasa Inggris, dan Penalaran Matematika
Lokasi Indonesia Bagian Tengah (WITA)
13.30- 13.35: Peserta masuk ruang ujian
13.35 -13.55: Pemeriksaan identitas dan dokumen
13.55-14.00: Latihan
14.00 - 15.30: Tes Potensi Skolastik (TPS)
15.30- 17.15: Literasi dalam Bahasa Indonesia, Literasi dalam Bahasa Inggris, dan Penalaran Matematika
Lokasi Indonesia Bagian Timur (WIT)
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: