Wamenhaj Minta Petugas Haji 2026 Terus Jaga Stamina dan Kesehatan hingga ke Tanah Suci
Wamenhaj Dahnil Anzar di sela lari 7,5 KM bersama peserta Diklat PPIH Arab Saudi 2026 di Pondok Gede -Mch-
“Waktu bertugas nanti rata-rata 70 sampai 75 hari. Persiapkan waktu tiga bulan ke depan untuk maju ke medan pelayanan. Saya yang awalnya ragu, kini melihat era baru petugas haji Indonesia yang penuh disiplin. Tunaikan 'utang' pelayanan ini kepada Allah, jemaah, dan negara,” tegasnya.
Selain kebugaran, pemerintah juga memastikan seluruh petugas memenuhi syarat kesehatan wajib, termasuk kelengkapan vaksinasi, sebelum diberangkatkan ke Tanah Suci.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: