Biasakan Gowes Sepeda Secara Rutin di Pagi Hari, Ini Manfaatnya!
Manfaat Gowes Sepeda di Pagi [email protected]
JAKARTA, DISWAY.ID -- Bersepeda di pagi hari memang kedengarannya merupakan ide yang sangatlah baik.
Terlebih, dengan bersepeda tubuh kita akan jauh lebih sehat dibandingkan biasanya.
Bersepeda di pagi hari dengan cuaca dan udara yang masih sangat sejuk tentunya membuat pikiran menjadi lebih tenang.
Maka dari itu, tidak ada ruginya bagi kita jika ingin secara rutin melakukan kegiatan bersepeda sebelum memulai aktivitas di pagi hari.
BACA JUGA:2 Terduga Teroris Diamankan Densus 88 di Sumatera Barat, Petugas Lacak Kelompok dan Jaringannya
BACA JUGA:Fix! Semua Anggota Diundang Indonesia untuk KTT G20, Rusia Termasuk?
Melansir dari laman ilovebicycling, berikut 3 alasan mengapa manusia wajib memulai bersepeda di pagi hari.
Tidur Lebih Baik
Ketika Anda keluar dan memaparkan tubuh Anda pada beberapa sinar matahari pagi yang pertama, itu dapat berdampak pada ritme sirkadian Anda (siklus internal yang mengatur tidur).
Olahraga yang dipadukan dengan cahaya pagi ternyata bisa membantu Anda mengusir gangguan tidur seperti insomnia.
Bangun lebih awal juga akan membantu Anda mengatur ulang jam internal, membuat Anda lebih siap untuk tidur lebih awal di malam hari.
BACA JUGA:Konser di Indonesia, Tiket Justin Bieber Resmi Dijual Mulai Harga Rp 1.500.000
BACA JUGA:Ini Penyebab Fintech dan Investasi Bodong Tumbuh Marak di Indonesia
Menurunkan berat badan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: