Populer! Ini Dia Daftar Menu Makanan Khas Lebaran, Mana Favoritmu?
Ini dia, menu makanan khas Lebaran yang paling diburu semua orang-Mufid Majnun-Unsplash
2. Opor Ayam
Untuk melengkapi santapan ketupat di hari Lebaran, ada berbagai pilihan lauk dan hidangan khas Lebaran lainnya. Salah satunya adalah opor ayam.
Makanan khas Lebaran satu ini merupakan olahan ayam yang dimasak dengan kuah santan yang dibumbui beragam rempah ini menjadi pasangan yang pas dan lezat untuk disantap bersama ketupat pada hari raya Idul Fitri.
3. Sambal Goreng Ati
Makanan khas Lebaran di Indonesia selanjutnya adalah sambal goreng ati, lauk lainya yang bisa melengkapi sajian ketupat di hari Lebaran.
Sama halnya dengan opor ayam, kuliner khas Idul Fitri ini terbuat dari ragam rempah yang dimasak bersama ati dan sayur seperti buncis atau kentang.
BACA JUGA:Massa Buruh Beraksi, May Day Disusupi Agenda Politik
4. Rendang
Rendang adalah kuliner khas asal Padang yang popularitasnya bahkan sudah mendunia.
Meskipun sangat mudah ditemukan setiap harinya di restoran-restoran Padang, rendang juga menjadi salah satu makanan khas Lebaran yang kerap disajikan bersama opor ayam dan juga ketupat.
5. Semur Daging
Alternatif sajian untuk melengkapi ketupat pada hari Lebaran selain rendang adalah semur daging.
Sajian semur daging pada hari raya Idul Fitri sangat populer di kalangan masyarakat Jakarta dan terkadang tak hanya menggunakan daging sapi namun juga telur ayam dan potongan kentang.
BACA JUGA:Warga Tuban Tewas Usai Dihantam Batu saat Antre Cukur Rambut, Warga Sempat Tidak Berani Menolong
6. Lemang
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: