Cucu Mensos Risma Kena Usir dari Playground di Surabaya, Playtopia: Mohon Maaf Atas Ketidaknyamanan

Cucu Mensos Risma Kena Usir dari Playground di Surabaya, Playtopia: Mohon Maaf Atas Ketidaknyamanan

Playtopia Minta Maaf Usai Usir Mensos [email protected]

"Untuk itu, sesuai dengan rekomendasi pemerintah, kami tetap menjalankan protokol kesehatan yang ketat termasuk mewajibkan seluruh pengunjung menggunakan masker di area bermain dan menyediakan hand sanitizer," paparnya.

BACA JUGA:Panas! Syahrul Yasin Limpo Tak Terima Disebut Salah Minum Obat

BACA JUGA:Pendaftaran Beasiswa Riset Baznas 2022 Dibuka, Catat Persyaratannya

Secara tegas Playtopia menuturkan bahwa pihaknya akan menerapkan aturan itu ke semua pengunjung tanpa terkecuali, sehingga tidak adanya diskriminasi yang terjadi.

"Kami menegaskan bahwa layanan dan peraturan yang ada di seluruh wahana kami berlaku untuk seluruh pengunjung, tanpa membedakan latar belakang," tutupnya.

KRONOLOGI PENGUSIRAN CUCU MENSOS RISMA

Sebelumnya putra Mensos Risma, Fuad Bernardi memberikan penjelasan terkait dengan bagaimana awal mula anaknya diusir dari wahana bermain di salah satu mal di Surabaya itu.

BACA JUGA:Kamaruddin Sebut Ada Sosok yang Coba 'Tutupi' Kasus Brigadir J: Perkara Gampang Tapi Rumit

BACA JUGA:Polres Metro Jakarta Barat Berhasil Sikat 14 Penjudi dan 1 Orang Positif Sabu

Semua dimulai saat ketika Fuad dan istrinya, Erra Masita Maharani, mengajak kedua anaknya, Gwen Syareefa dan Gianluigi Svarga untuk bermain ke Playtopia.

Pada saat bermain, kedua anak Fuad tidak mengenakan masker padahal aturan di Playtopia mewajibkan pengunjung harus pakai masker.

 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by PLAYTOPIA (@playtopia.id)

Karena itulah mereka diusir dari tempat bermain tersebut. Namun, Fuad geram karena ada anak-anak lain yang juga tidak memakai masker tetapi tetap diperbolehkan untuk bermain.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: