8 Mobil dan 40 Personil Dikerahkan Padamkan Api di Ruko Wilayah Jelambar

 8 Mobil dan 40 Personil Dikerahkan Padamkan Api di Ruko Wilayah Jelambar

8 mobil dan 40 personil dikerahkan padamkan api di ruko wilayah Jelambar. -Rizky Ari Gunawan.-

BACA JUGA:Hari Terakhir TGIPF Kerusuhan Kanjuruhan Panggil Pihak Terkait, Ini yang Dibahas

Indra mengatakan kebakaran diduga akibat korsleting listrik. Sementara tidak ada laporan korban jiwa.

"Untuk laporan terkini tidak ada korban. Penyebab diduga korsleting listrik," kata dia.

Sedangkan satu lagi kebakaran terjadi di sebuah bangunan rumah di Jalan Dr KRT Radjiman Widyodiningrat, Cakung, Jakarta Timur, Minggu 9 Oktober 2022.

"Objek terbakar rumah tinggal bangunan," ujar Kepala Seksi Operasional (Kasiop) Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Sudin Gulkarmat) Jakarta Timur, Gatot Sulaeman dalam keterangannya Minggu, 9 Oktober 2022.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: