Tinggal Selangkah Menuju Pelaminan, Erina Gudono Justru Dibuat Galau Karena Hal Ini

Tinggal Selangkah Menuju Pelaminan, Erina Gudono Justru Dibuat Galau Karena Hal Ini

Jelang pernikahan, Erina Gudono dibuat galau karena hal ini-Instagram/ @erinagudono-Instagram/ @erinagudono

Paes Ageng merupakan Paes yang dahulu dipakai oleh Puteri Keraton. 

Dengan warna pidih hitam, ciri khas dari paes ini adalah bentuk dan jahitan alis yang dibuat menuju pelipis.

Sedangkan untuk jenis paes kedua, yaitu paes Jogja Putri kurang lebih memiliki warna pidih yang sama seperti paes Ageng yaitu hitam.

BACA JUGA:Cerita Awal Kaesang Pangarep Bisa Kepincut Erina Gudono, Hubungan Asmara Bos Pisang Sempat Kandas

BACA JUGA:Jelang Resepsi Pernikahan Kaesang - Erina, Sosialisasi Pengalihan Arus Lalu Lintas Dimulai 5 Desember 2022

Paes Jogja putri memiliki tujuh sapuan pidih warna hitam di area dahi dan dilengkapi titik hijau di tengah dahi.

Tidak hanya Erina Gudono yang begitu selektif memilih jenis paes, Selvi Ananda, kakak ipar Kaesang, juga memilih jenis paes yang bermakna cukup dalam di pernikahannya dengan Gibran Rakabuming Raka pada 2015 lalu.

Paes yang digunakan oleh Selvi saat itu adalah paes Solo Putri. 

Secara keseluruhan, paes ini memiliki makna pertemuan antara ayah, ibu, sehingga membuahkan anak. 

Sedangkan Gajahan mengandung arti keluarga tersebut bisa berbakti kepada Tuhan Yang Maha Esa.

Berkaca dari pernikahan Selvi Ananda dan Gibran Rakabuming Raka, sepertinya Erina Gudono juga ingin memilih jenis paes yang tepat dan mengandung makna yang dalam di hari pernikahannya nanti.

BACA JUGA:Bocoran Menu yang Bikin Ngiler di Acara Pernikahan Kaesang dan Erina, Ada Apa Saja, Ya?

BACA JUGA:Padahal Anak Presiden, Maskawin yang Diberikan Kaesang ke Erina Gudono Jadi Sorotan, Sederhana!

Tidak hanya paes, pihak wedding organizer juga membocorkan sedikit mengenai pakaian pengantin yang akan dipakai oleh Erina Gudono dan Kaesang. 

Keduanya diketahui bakal menggunakan pakaian adat gagrak Jogja.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: