Wow! Bek Timnas Kroasia, Josko Gvardiol Direbutkan Chelsea dan Real Madrid, Harganya Ditaksir Lebih dari Rp1,4 Triliun

Wow! Bek Timnas Kroasia, Josko Gvardiol Direbutkan Chelsea dan Real Madrid, Harganya Ditaksir Lebih dari Rp1,4 Triliun

Josko Gvardiol ketika berseragam Kroasia-Instagram/@josko_gvardiol-

Leipzig memutuskan tidak menerima tawaran itu dan keputusan itu terbukti benar dengan fakta bahwa Gvardiol terus berkembang secara individu.

Hanya saja, upaya Leipzig menahan beknya itu akan lebih sulit setelah Piala Dunia Qatar 2022 digelar.

BACA JUGA:Simak Fakta Unik Serial Netflix 'Wednesday' yang Sedang Ramai Diperbincangkan Pecinta Film

BACA JUGA:Ekspresi Rudolf Terlihat Bingung Saat Jalani Rekonstruksi Pembunuhan Mayat Becakayu, Jalani Instruksi Petugas Dengan Lancar

Berbicara pada The Athletic, Gvardiol memberi sinyal ketertarikan bergabung dengan Chelsea meski keputusan itu juga harus melibatkan agennya.

"Agen saya yang mengurusi masalah ini dan kita lihat saja nanti. Saat ini, saya bahagia di Leipzig dan akan berusaha menampilkan yang terbaik", ujarnya.

"(Chelsea) tentu saja adalah klub besar, siapa tahu, mungkin suatu hari saya akan pindah ke sana. Menyenangkan mendengar hal semacam ini, apalagi ada Kovacic di sana," tambah Gvardiol.

BACA JUGA:Jumlah Korban Bom Polsek Astana Anyar Bandung Jadi 10 Orang, 2 di antaranya Tewas

BACA JUGA:Terungkap, Sebelum Meledakan Diri, Pelaku Bom di Polsek Astana Anyar Bandung Sempat Mengacungkan Senjata Tajam

Bukan cuma Chelsea yang mendapat komentar dari pemain bertinggi badan 185 cm tersebut, melainkan juga Real Madrid.

"Real Madrid adalah klub terbesar di dunia jadi siapa tahu, mungkin suatu hari saya akan bermain di sana. Ya, saya menginginkannya" tutup Gvardiol.

Dengan tawaran 77 juta Poundsterling yang ditolak, bukan tidak mungkin Chelsea dan Real Madrid harus merogoh kocek lebih dalam.

BACA JUGA:Jelang Belanda vs Argentina, Louis van Gaal Temukan Celah dan Kelemahan Lionel Messi

BACA JUGA:Senyum Sinis Bharada E Mendengar Cerita Sambo Akui Tak Janjikan Berikan Uang

Terlebih dengan adanya Piala Dunia Qatar 2022 yang efektif dalam membuat lonjakan harga pasar pemain di bursa transfer.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait