Polisi Turunkan 1.273 Personel Amankan Aksi Partai Buruh Dalam Peringati Hari HAM Dunia

Sejumlah anggota polisi dari Polrestabes Surabaya melakukan latihan penanganan unjuk rasa di halaman Gedung Negara Grahadi Surabaya, Jawa Timur, Senin (9/5). Latihan tersebut digelar untuk meningkatkan kemampuan anggota kepolisian dalam melakukan penangan-Julian Romadhon-
Ia mengatakan bahwa Jalan Merdeka Barat ditutup karena adanya aksi unjuk rasa di Kawasan Patung Kuda.
BACA JUGA:Ribuan Wanita Dipaksa Aborsi, PBB Panggil Pemerintah Nigeria
"Jalan Medan Merdeka Barat yang ngalor atau ngidul (kedua arah) akan ditutup karena aksi terpusat di Taman Patung Kuda," kata Kompol Purwanta.
Purwanta mengatakan untuj pengamanan pada aksi unjuk rasa sendiri, pihaknya telah menurunkan 110 personel.
"Personel lantas kurang lebih ada 110 orang yang diturunkan. Sudah ditutup dari jam 9 tadi," imbuhnya.
BACA JUGA:Perkiraan Cuaca DKI Jakarta yang Akan Dilanda Hujan Serta Petir dari BMKG
BACA JUGA:Menunggu Kejutan Maroko vs Portugal di Piala Dunia Qatar 2022, Berikut Link Live Streaming
Dalam aksi tersebut, Said Iqbal mengatakan bahwa akan ada sembilan tuntutan yang diutarakan saat aksi berlangsung.
Adapun kesembilan tuntutan tersebut, yaitu:
- Tolak UU KUHP
- Tolak omnibus law UU Cipta Kerja
- Land Reform - Reforma Agraria dan Kedaulautan Pangan
- Sahkan RUU Perlindungan Pekerja Rumah Tangga (PPRT)
- Tolak upah Murah
- Tolak Outsourcing
- Perjuangkan Jaminan Sosial: Meliputi jaminan makanan, pendidikan, perumahan, air bersih, pengangguran
- Berantas Korupsi
- Usut tuntas semua kasus pelanggaran HAM yang sudah di rekomendasi oleh komnas HAM
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: