Rambo Jadi Perdana Menteri Fiji ke12, Menang Tipis Satu Suara Dari Petahana

Rambo Jadi Perdana Menteri Fiji ke12, Menang Tipis Satu Suara Dari Petahana

Rambo jadi perdana meneteri Fiji ke 12 dengan menang tipis satu suara dari petahana.-twitter@Sitiveni Rabuka -

Dilansir daru aljazeera.com, Rambo mulai terjun pertama kali ke kancah politik saat melakukan kudeta militer pertamanya pada tahun 1987.

Dalam kudeta tersebut, Rambo mengungkapkan bahwa Penduduk Asli Fiji kehilangan kendali atas negara mereka karena keturunan etnis India. 

Setelah berhasil menggulingkan pemerintahan, dia tetap menyerahkan pimpinan pada pemerintahan saat ini dan pada 1992 dan terpilih secara demokratis sebagai Perdana Menteri hingga tahun 1999.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber: aljazeera.com

Close Ads