Kesukaan Banyak Orang, Ngopi Sambil Merokok Bisa Jadi Kombo Mematikan! Ini Alasannya

Kesukaan Banyak Orang, Ngopi Sambil Merokok Bisa Jadi Kombo Mematikan! Ini Alasannya

Ilustrasi kopi-Pixabay/ freephotocc-Pixabay/ freephotocc

Kombinasi ini yang dapat menyebabkan berkembangnya plak di arteri, yang membuat arteri menjadi kaku dan kehilangan elastisitasnya. 

Tentunya efek dari semua ini bisa menyebabkan serangan jantung hingga stroke.

BACA JUGA:Deretan Manfaat Minyak Kemiri Untuk Kesehatan: Mulai Kecantikan Hingga Rambut

BACA JUGA:10 Khasiat Daun Pepaya, Si Pahit yang Bermanfaat Bagi Kesehatan Tubuh

Nah, itu dia beberapa bahaya yang bisa jadi kombo mematikan saat kamu mengonsumsi kopi sambil merokok

Alih-alih minum kopi, beberapa ahli kesehatan menyarankan untuk menggantinya dengan teh hijau ketika sedang merokok. 

Meski teh hijau juga mengandung kafein, namun kandungan antioksidan tinggi di dalamnya dapat menekan risiko-risiko berbahaya, hingga meningkatkan fungsi otak.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: