Tegas! Visa 4 Hari Tidak Bisa untuk Ibadah Haji 2023

Tegas! Visa 4 Hari Tidak Bisa untuk Ibadah Haji 2023

Kunjungan Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kemenag Hilman Latief, di Mekkah, Rabu 27 Juli 2022. FOTO KEMENAG.GO.ID --

Sebagai informasi, Arab Saudi juga telah menetapkan empat jenis paket layanan haji bagi warga Saudi atau warga asing yang tinggal di Saudi. Paket itu hanya mencakup enam hari layanan akomodasi dan konsumsi di Arafah, Muzdalifah, serta Mina, dengan kisaran harga Rp33 juta sampai Rp53,6 juta.

Ada juga paket layanan akomodasi dan konsumsi hanya untuk di Arafah dan Muzdalifah (tanpa Mina) dengan harga di kisaran Rp16 juta

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads