Gak Mau Main-main Datangkan VAR, Erick Thohir: 'Yang Ngaco Akan Saya Gigit!'

Gak Mau Main-main Datangkan VAR, Erick Thohir: 'Yang Ngaco Akan Saya Gigit!'

Ancaman FIFA pada sepak bola Indonesia disampaikan Erick Thohir, jika rusuh lagi semua pertandingan dihentikan. -pssi-

Di hari pertama pelatihan, para peserta pun akan diwajibkan untuk mempelajari LoTG tahun 2023-2024 diikuti materi pengenalan dan analisis pendukung lainnya. 

Sementara itu, di hari kedua dan ketiga, para peserta mempelajari hal-hal teknis terkait pengambiln keputusan, diikuti trivia/kuis dan tes dengan menyaksikan rekaman video sebelum akhirnya menutup program dengan kesimpulan.

Seperti diketahui VAR adalah teknologi kamera video yang sudah lazim digunakan di dunia sepakbola internasional untuk membantu wasit agar dapat memimpin laga sepak bola dengan tertib dan adil sesuai peraturan.

BACA JUGA:Jokowi Resmikan Jalan Tol Bengkulu-Taba Penanjung Sepanjang 16,7 Km

Teknologi VAR untuk kali pertama telah diuji coba pada laga internasional antara Prancis dan Italia pada Juni 2016. 

Melihat kesuksesan penggunaannya, FIFA pun sudah menerapkan teknologi VAR untuk pertama kali pada gelaran Piala Dunia 2018 di Rusia. 

Teknologi pendukung VAR diharapkan dapat mulai diterapkan pada Liga profesional yang bergulir di Indonesia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: