Laris Manis di Bioskop, 5 Negara Ini Larang Penayangan Film Barbie, Kenapa?
5 negara yang larang penayangan film Barbie-Warner Bros-Warner Bros
Sembilan garis putus-putus itu diketahui biasa digunakan China untuk menandai klaimnya secara sepihak atas hampir seluruh wilayah di Laut China Selatan.
Otoritas Filipina akhirnya meminta distributornya di Hollywood untuk menyensor garis pada gambar peta dunia yang diduga menunjukkan klaim China atas Laut China Selatan yang disengketakan.
BACA JUGA:Keren! Ketik Kata 'Barbie' di Google, Tampilan Unik Ini Akan Muncul
BACA JUGA:Usai Operasi Alis, Penampilan Baru Lucinta Luna Banjir Pujian Bak Barbie Hidup
2. Vietnam
Sebelum Filipina, ada negara Vietnam yang juga mempermasalahkan film Barbie karena hal serupa dengan Filipina.
Namun bedanya, Vietnam tetap melarang adanya penayangan film Barbie di negara tersebut.
Vietnam juga salah satu negara di ASEAN yang menolak klaim China atas sengketa Laut China Selatan yang dipermasalahkan.
3. Pakistan
Akhir pekan lalu, perilisan film Barbie ditunda di Pakistan karena dinilai ada konten yang tak pantas.
Film yang hendak ditayangkan di Pakistan harus "dibersihkan" terlebih dahulu oleh dewan provinsi.
Pihak otoritas Pakistan akan menyensor apapun yang dianggap melanggar nilai-nilai sosial dan budaya di negara tersebut.
BACA JUGA:Kecewa! Iqbaal Ramadhan Berhenti Jadi Fans The 1975 Imbas Aksi Matty Healy di Malaysia
BACA JUGA:Ini Barbuk yang Diamankan saat Pesinetron Bobby Joseph Keciduk Polisi, Kasatresnarkoba: Dia Mengakui
4. Iran
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: