PKB Cabut, Prabowo Klaim Tak Ada Pelipur Lara dalam Demokrasi: Biar Rakyat Menilai

PKB Cabut, Prabowo Klaim Tak Ada Pelipur Lara dalam Demokrasi: Biar Rakyat Menilai

Bakal calon presiden (bacapres) Prabowo Subianto yang ternyata jumlah pemilihnya di Jatim masih tinggi dibandingkan dengan Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo. -Intan Afrida Rafni-

Namun, saat pertama kabar tersebut terhembus, Prabowo pun mengaku tidak mengetahui kerjasama politik yang dilakukan oleh pihak PKB.

Bahkan kerjasama politik tersebut ternyata dilakukan secara sepihak tanpa adanya diskusi dengan partai koalisinya masing-masing.

"Saya sendiri belum dengar rerencana-rencana itu," ujar Prabowo Subianto saat ditemui media di Kantor DPP Golkar, Jakarta Barat, Kamis, 31 Agustus 2023 lalu.

Namun, dengan adanya kerjasama politik baru antara PKB dengan Partai NasDem, maka Partai Gerindra pun memutuskan untuk mengakhiri kerjasama politiknya dengan PKB sehingga Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KKIR) dinyatakan bubar.

BACA JUGA:Nekat Keroyok YouTuber Gara-Gara Konten Larangan Lawan Arus, Seorang Driver Ojol Diamankan Polisi

"Dengan dinamika yang terjadi serta terhadap keputusan yang telah diambil oleh PKB yaitu menerima kerjasama Politik dengan Partai NasDem, sehingga otomatis menyebabkan kerjasama politik gerindra dan PKB berakhir atau koalisi KKIR menjadi bubar dengan sendirinya,” ujar Ketua Harian Partai Gerindra, Sufmi Dasco Ahmad, Jumat, 1 September 2023.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait