Tes Drive BYD Atto 3, Bisa Charging di Mana Saja Bahkan dengan Daya 2200 VA

Tes Drive BYD Atto 3, Bisa Charging di Mana Saja Bahkan dengan Daya 2200 VA

Berbagai fitur dan keungulan disematlkan pada line up yang akan mengisi pasar mobil listrik di segmen medium SUV Tanah Air ini termasung bisa charging di mana saja.-byd-

Handling dari BYD Atto juga bisa dibilang sangat nyaman, baik berkendara dalam kota maupun dikecepatan tinggi berkat dukungan dari MacPherson Strut pada suspense depan dan Multi-link pada suspense belakang.

Kemampuan meredam getaran saat melewati jalan yang tidak rata dan masih stabil saat menikung atau berganti jalur dalam kecepatan yang cukup tinggi mampu memberikan kenyamanan dalam berkendara.

BACA JUGA:First Drive BYD Dolphin, Charging Baterai Hanya 15 Menit Untuk Jarak Tempuh 100 Km

BACA JUGA:BYD Akan Akuisisi Pemasok Lithium Terbesar Dunia, Amankan Pasokan Bahan Baku Baterai

Tentunya bagasi menjadi salah satu hal yang sangat penting untuk medium SUV, pasalnya kendaraan tipe ini tidak hanya akan digunakan didalam kota.

Adapun kapasitas bagasi yang terdiiri dari 3 level mencapai 440 liter, jika kedua jok baris kedua dilipat maka kapasitas bagasi dapat mencapai 1.340 liter.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: