PNM Bersama KPPPA Sukseskan Commision on the Status of Women (CSW) ke-68 di New York

PNM Bersama KPPPA Sukseskan Commision on the Status of Women (CSW) ke-68 di New York

Commision on the Status of Women (CSW) ke-68 mengangkat tema ‘Addressing Poverty, Strengthening Institutions and Financing with a Gender Perspective’ di New York.-pnm-

Prestasi luar biasa PT Permodalan Nasional Madani dalam mendukung perempuan di sektor ultra mikro ekonomi merupakan bukti nyata dari dedikasi mereka dalam menciptakan peluang bagi para pengusaha perempuan. 

BACA JUGA:PNM Dorong Jiwa Kewirausahaan Sejak Dini

BACA JUGA:PNM Peduli Gelar Santunan Anak Yatim Serentak Dalam Rangka Sambut Ramadan

“Melalui inisiatif strategis dan program-program inovatif, PNM telah meningkatkan kesejahteraan banyak perempuan, memberikan pelatihan serta pendampingan yang diperlukan untuk berkembang di sektor ekonomi ultra mikro,” papar Lenny.

PNM merupakan lembaga pembiayaan dan pendamping perempuan prasejahtera di Indonesia melalui sektor usaha ultra mikro. 

Saat ini PNM tidak hanya memberikan modal usaha, tetapi berbagai pelatihan untuk meningkatkan kualitas produk juga dilakukan. 

Hingga kini sudah ada 15.2 Juta nasabah PNM di seluruh Indonesia.

Singkatnya, PNM bekerja untuk pemberdayaan nasabah melalui pembiayaan dan pendampingan. Pembiayaan dan pendampingan merupakan dua sisi mata uang yang tidak boleh dipisahkan satu dengan lainnya.  

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads