7 Jenis Skincare untuk Remaja Perempuan dari Facial Wash hingga Moisturizer, Ini Kata Neona

7 Jenis Skincare untuk Remaja Perempuan dari Facial Wash hingga Moisturizer, Ini Kata Neona

Skincare Remaja-Berikut pilihan perawatan yang tepat untuk usia remaja-Freepik

Pembersih wajah yang dilengkapi dengan Summer Plum Extract ini bekerja membersihkan kotoran dan membantu mencerahkan serta melindungi kulit dari polusi.

3. Emina Bright Stuff Tone Up Cream: 

Berfungsi mencerahkan dan membuat kulit lebih halus, kandungan Summer Plum Extract juga bekerja sebagai anti-oksidan bagi kulit wajah.

Krim ini membantu menyamarkan noda hitam yang disebabkan oleh sinar matahari ataupun noda bekas jerawat.

4. Emina Bright Stuff Face Serum

Serum wajah ini membantu menggapai kulit cerah impianmu.

Berfungsi melawan kekusaman pada kulit, serum ini bekerja 2.7x lebih ampuh dari generasi pertamanya.

Kulit tampak lebih cerah dalam 14 hari pemakaian rutin dengan hasil kulit sehat terhidrasi dengan baik dan tekstur wajah yang lebih halus.

BACA JUGA:Pelajar Diduga Nekat Curi Skincare di Minimarket Bogor, Dimasukkan ke Rok Pramuka

5. Emina Bright Stuff Face Toner

Tidak hanya membantu kelembaban maksimal bagi kulit, toner dengan formula pH-balance ini menyegarkan serta mencerahkan kulit wajah. Mengandung Summer Plum Extract dan Niacinamide yang dapat menjaga kulit waja tetap cerah, glowing, dan kenyal.

6. Emina Bright Stuff Moisturizing Cream

Diperkaya dengan Summer Plum Extract, pelembab dari Emina ini membuat wajah jadi lebih cerah dan menenangkan kulit.

Memperkuat skin barrier dengan kandungan Niacinamide-nya dan memberikan kulit yang terhidrasi sepanjang hari!

7. Emina Bright Stuff Loose Powder

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads