Pecco Bagnaia dan Marc Marquez Ngotot Tak Mau Disalahkan, Hubungan Merenggang?
Pecco Bagnaia ngotot tak mau disalahkan dalam isndein dalam kejuaraan MotoGP di Spanyol-Foto/MotoGP-
"Sayangnya saya berakhir dengan nol poin. Pada balapan berikutnya kami harus bangkit untuk memperkecil jarak," tukas Bagnaia.
Sementara itu Marquez kekeuh Bagnaia bersalah dalam insiden ini.
Pasalnya, tak seharusnya Bagnaia seagresif itu hanya untuk posisi 5, 2 poin lebih baik dari posisi 6.
Marquez menyayangkan aksi Bagnaia itu dilakukan di waktu yang kurang tepat.
"Saya tidak menyangka kesalahan Pecco pada balapan kali ini karena sedang memperebutkan posisi kelima.
"Pada akhirnya hanya dua poin lebih baik atau dua poin lebih sedikit. Kami berdua finish di kerikil," terang Marquez.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: