Jokowi Dan Ma'ruf Amin Akan Solat IdulFitri di Masjid Istiqlal

Jokowi Dan Ma'ruf Amin Akan Solat IdulFitri di Masjid Istiqlal

Bukhori (kanan), Wamenag Saiful Rahmat Dasuki (tengah kanan), Imam Besar Masjid Istiqlal Nasaruddin Umar (tengah kiri), Ismail Cawidu (kiri).-Intan Afrida Rafni-

BACA JUGA:Ternyata Ini Alasan Hakim MK Tidak Panggil Jokowi Bersaksi di Sidang Sengketa Pilpres 2024

"Juga pejabat tinggi negara lainnya beserta dengan para dubes-dubes negara-negara sahabat," imbuhnya.

Oleh sebab itu, kata Saiful Rahmat Dasuki, pihaknya tengah berkoordinasi dengan pihak Masjid Istiqlal untuk mengantisipasi hal tersebut dalam rangka penyelenggaraan shalat Ied 1445 H besok.

"Semoga berjalan dengan aman, nyaman dan lancar, terutama bagaimana kekhidmatan bagaimana penyelenggaraan shalat ini bisa betul-betul terjaga," tandasnya.

BACA JUGA:Heru Budi Curhat Depan AHY, Banyak Dicibir Saat Jakarta Banjir

Sebelumnya, Presiden Jokowi mengkonfirmasi bahwa dirinya akan melaksanakan lebaran pertama di Jakarta dan Solat IdulFitri di Masjid Istiqlal.

"(Lebaran) di Jakarta. Kurang lebih insyaAllah (solat di Istiqlal)," ucap Presiden Jokowi di Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat, Senin, 8 April 2024 lalu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: