Jakarta Lengang, Pemuda Ini Pilih Motoran Bogor-Monas, Tempuh 1 Jam Perjalanan

Jakarta Lengang, Pemuda Ini Pilih Motoran Bogor-Monas, Tempuh 1 Jam Perjalanan

Jakarta Lengang, Pemuda Ini Pilih Motoran Bogor-Monas, Tempuh 1 Jam Perjalanan-Disway/Sabrina Hutajulu-

BACA JUGA:KCI Siapkan Seribu Jadwal Perjalanan KRL Saat Libur Lebaran 2024

BACA JUGA:Cek Jadwal Lengkap Penyeberangan Kapal Feri Merak-Bakaheuni Selama Masa Libur Mudik Lebaran 2024

Untuk diketahui, kawasan Monas beroperasi mulai pukul 06.00-22.00 WIB.

Sementara itu, tugu Monas dibuka pukul 08.00 WIB.

Untuk libur Lebaran tanggal 11-14 April 2024, jam operasional tugu sampai dengan pukul 18.00 WIB. Per jam kuotanya 200 orang.

Kemudian, tiket Monas dibanderol seharga Rp 30.000-Rp 50.000 per hari. 

Bagi Anda yang ingin liburan dalam kota ke Monas, Anda bisa menggunakan transportasi umum seperti KRL ataupun Transjakarta.

Jangan lupa untuk selalu menjaga kebersihan di area sekitar monas.

Buanglah sampah ke tempat sampah yang sudah disediakan ya.

Selamat liburan!

(Sabrina Hutajualu)

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads