7 Orang Terjebak di Toko Bingkai yang Terbakar Masih Keluarga dan Karyawan

7 Orang Terjebak di Toko Bingkai yang Terbakar Masih Keluarga dan Karyawan

Kadis Gulkarmat DKI, Satriadi Gunawan, memberikan penjelasan terkait kebakaran Toko Bingkai.-Fajar Ilman/Carep-

Mengenai penyebab kebakaran, Satriadi mengatakan, belum dapat informasi secara pasti, tapi ada dugaan ledakan sebelumnya. 

"Jadi api memang langsung besar pas kami datang,"paparnya.

Menurutnya, kendala yang dihadapi dalam proses pemadaman adalah sifat material yang sangat rentan terbakar. 

"Bahannya sangat rentan sekali, kayak tiner, cat, karena ini galeri lukisan kan. Jadi bingkai-bingkai nya. Selain itu asapnya bahaya juga, karena yang terbakar kan bahan tadi tuh," ungkapnya. (Fajar Ilman)

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads